LKPJ

Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ)
Pemerintah Provinsi Jawa Barat
Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral
Kata Pengantar
Puji syukur dipersembahkan kehadirat Allah SWT, karena atas limpahan rahmatnya Dokumen Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Akhir Tahun Anggaran 2022 Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Barat ini dapat diselesaikan dengan baik. Dokumen Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Akhir Tahun Anggaran 2022 merupakan laporan yang disampaikan oleh Pemerintah Daerah kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang memuat hasil penyelenggaraan urusan pemerintahan yang menyangkut pertanggungjawaban kinerja yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah selama 1 (satu) tahun anggaran.
Daftar Isi
- KATA PENGANTAR
- DAFT AR ISI
- BAB I
- BAB II
- BAB III
- BAB IV
- PENUTUP
Arsip LKPJ